GUGUS 17 KERAMAT

Gugus Sekolah 17, Jl. PHH. Mustofa No. 46 Kota Bandung, Telp (022) 7203489 - 73445059 E-mail:gugussekolah17@gmail.com.$MOTO: KeRaMaT=Kerja niatnya ibadah * Rachmat dan Ridlo Allah yng diharap* Martabat guru jadi meningkat* Teknologi Informasi medianya$

RENCANAnyaa..

DESKRIPSI PROGRAM PENGAWASAN
No
Program dan Rincian Tugas
Sasaran /
Tujuan Supervisi
Kegiatan yang dilakukan
Hasil yang Diharapkan
Metode /
Teknik Supervisi
Indikator Keberhasilan
Jadwal Kerja
I
  PROGRAM PEMBINAAN
A
Supervisi manajerial
1. Pembinaan stadar isi : Penyusunan dan pengembangan Kurikulum Tingkat Sekolah (KURIKULUM SEKOLAH)
KURIKULUM SEKOLAH yang telah disahkan oleh pejabat yang berwenang
a.        Pendampingan penyusunan KURIKULUM SEKOLAH
b.        Rapat koordinasi dengan tim penyusun KURIKULUM SEKOLAH
c.        Memantau proses penyusunan KURIKULUM SEKOLAH
d.        Verifikasi draf KURIKULUM SEKOLAH
e.        Fasilitasi pengesahan KURIKULUM SEKOLAH
Tersusunnya dokumen KURIKULUM SEKOLAH yang sesuai kebutuhan dan kondisi sekolah
Penilaian KURIKULUM SEKOLAH menggunakan instrumen penilaian dokumen 1, Silabus dan RPP ( Instrumen S-1)
Tersusun dokumen KURIKULUM SEKOLAH yang layak untuk disahkan oleh Kepala Dinas Pendidikan
Juni - Juli
2. Pembinaan standar sarana prasarana sekolah: Penyusunan Rencana Pengembangan Sekolah (RPS)  dan pengadaan sarana prasarana yang dibutuhkan untuk menunjang pelaksanaan KURIKULUM SEKOLAH
Rencana Pengembangan Sekolah (RPS)
a.        Rapat koordinasi dengan seluruh personal sekolah (pendidik dan tenaga kependidikan, komite sekolah/ penyelenggara lembaga pendidikan) berkenaan dengan inventarisasi kebutuhan.
b.        Pendampingan proses penyusunan draf pengembangan dan pengadaan sarpras
c.        Pemantauan finalisasi RPS dan pengesahan
Tersusunnya RPS untuk jangka panjang, jangka menengah dan jangka pendek.
Penilaian implementasi standar sarana prasarana menggunakan instrumen supervisi yang mengacu pada Permendiknas 24/2007(Instrumen S-5)
Tersusun RPS untuk jangka panjang, jangka menengah dan jangka pendek yang dilandasi dengan hasil Evaluasi Diri Sekolah yang telah dilaksanakan sebelumnya.
Juli - Agustus

3. Pembinaan standar pengelolaan: Penyusunan Rencana Kegiatan Tahunan Sekolah (RKTS)
Rencana Kegiatan Tahunan Sekolah (RKTS)
a.       Pendampingan proses penyusunan draf Rencana Kegiatan Tahunan Sekolah (RKTS)
b.       Pemantauan finalisasi Rencana Kegiatan Tahunan Sekolah (RKTS) dan pengesahan.
Tersusunnya Rencana Kegiatan Tahunan Sekolah (RKTS) yang sesuai dengan butir-butir program yang ditetapkan pada KURIKULUM SEKOLAH
Penilaian implementasi standar pengelolaan menggunakan instrumen supervisi yang mengacu pada Permendiknas 19/2007 (Instrumen S-6)
Tersusun Rencana Kegiatan Tahunan Sekolah (RKTS) yang akan dijadikan landasan penetapan anggaran sekolah dalam bentuk Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS)
Juli - Agustus

4. Pembinaan standar pembiayaan : Penyusunan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah (RAPBS)
Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah (RAPBS) menjadi APBS
a.        Koordinasi dengan Kapala Sekolah, bendaharawan, dan tenaga kependidikan yang terkait dengan pembiayaan
b.       Pendampingan proses penyusunan draf RAPBS
c.        Pengesahan RAPBS
d.       Koordinasi dengan Komite Sekolah untuk menjajagi kemungkinan fasilitasi pendanaan program sekolah yang tidak terdanai BOS
e.        Pendampingan finalisasi RAPBS manjadi APBS
Tersusunnya APBS sesuai skala prioritas dan kebutuhan sekolah serta sumber dana yang tersedia pada tahun pelajaran berjalan.
Penilaian implementasi standar pembiayaan menggunakan instrumen supervisi yang mengacu pada PP 48/2008 dan Permendiknas 69/2009 (Instrumen  S-8)
Tersusun Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah (APBS) yang sesuai dengan RKAS dan mendapat pengesahan dari Kepala Dinas Pendidikan
Juli - Agustus
B
Supervisi Akademik
1. Pembinaan standar proses:            
    Sekolah Dasar
Penyusunan program tahunan dan program semester , pengembangan silabus dan RPP, serta penetapan KKM.
Taman Kanak-Kanak
Penyusunan program tahunan dan program semester , pengembangan RKM dan RKH.

Pendidik dan tenaga kependidikan (tenaga administrasi sekolah, dan tenaga perpustakaan)
a.        Pendampingan proses penyusunan , program tahunan, dan program pengembangan silabus dan RPP, serta penetapan KKM (di SD) dan pendampingan penyusunan program tahunan, program semester, RKM, dan RKH (di TK).
b.       Fasilitasi kegiatan KKG di tingkat gugus, sub gugus/komplek dan sekolah.
c.       Workshop dan tugas mandiri penysunan perangkat pembelajaran
d.        Penilaian dan pengesahan perangkat pembelajaran hasil tugas mandiri
e.        Supervisi pelaksanaan pembelajaran
Tersusunnya program tahunan, dan program semester , terkembangkannya silabus dan RPP, dan tersedia KKM, yang akan menjadi target pencapaian hasil pembelajaran Tahun Pelajaran 2011/2012 di SD, serta tersusunnya program tahunan, program semester , terkembangkannya RKM, RKH untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di TK.



Penilaian implementasi standar proses menggunakan instrumen supervisi pengembangan silabus, RPP, dan perangkat pembelajaran lainnya, mengacu pada Permendiknas 41/2007. (Instrumen S-3)



Tersedianya  program tahunan dan program semester yang sesuai dengan kalender pendidikan , silabus dan RPP yang telah dikembangkan untuk PAIKEM, serta KKM yang prediktif dan estimatik
Juli – Mei
2. Pembinaan standar kompetensi lulusan : Penyusunan rencana strategis dalam meningkatkan pencapaian hasil ujian (kualitas lulusan)
Data lulusan tahun pelajaran 2010/2011 dan target peningkatan kualitas lulusan tahun pelajaran 2011/2012
a.        Koordinasi dan pembinaan khusus guru-guru Kelas VI.
b.        Pengkajian kalender pendidikan khusus Kelas VI untuk menentukan alokasi waktu pembelajaran SKKD Kelas VI, jadwal ulangan dan jadwal tryout.
c.        Pengkajian SKL, POS UN dan US untuk penetapan stndar/kriteria kelulusan Tahun Pelajaran 2011/2012
d.        Penyusunan tim dan strategi peningkatan kualitas lulusan

a.        Tersusunnya hasil pengkajian SKL dalam bentuk kisi-kisi UN dan US
b.       Terwujudnya kriteria kelulusan ujian nasional dan ujian nasional
c.        Terbentuknya tim peningkatan kualitas hasil ujian.
d.       Tersusunnya strategi peningkatan kualitas lulusan.
Penilaian implementasi standar kompetensi lulusan menggunakan instrumen supervisi yang sesuai dengan butir-butir ketetapan pada Permendiknas 23/2006          ( Instrumen S- 2)
Tercapainya peningkatan kualitas lulusan baik dalam hal pencapaian nilai UN-US, maupun dalam hal pembekalan sikap dan perilaku yang sesuai dengan PBKB.

Februari – April

3. Pembinaan standar pendidik dan tenaga kependidikan : Penyusunan instrumen pengumpulan data keberadaan, kualifikasi dan kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan di setiap sekolah
Pendidik dan tenaga kependidikan di setiap sekolah binaan

a.        Pendataan ketersedian pendidik dan tenaga pendidik secara berkala
b.       Bimbingan teknis terhadap pendidik dan tenaga kependidikan berkenaan dengan kualifikasi, kompetensi, dan tupoksi masing-masing.
c.        Bimbingan teknis pengembangan profesi melalui pendampingan penyusunan PTK.
d.       Bimbingan teknis khusus tenaga kependidikan (TAS, dan tenaga perpustakaan)
a.        Terwujudnya pendidik dan tenaga kependidikan yang kompeten pada bidangnya.
b.       Terwujud kualifikasi guru sesuai bidang tugasnya.
Penilaian implementasi standar pendidik dan tenaga kependidikan menggunakan instrumen supervisi yang mengacu pada Permendiknas 16/2007, Permendiknas 24/2008, dan Permendiknas 25/2008    ( Instrumen S-4)
Terwujudnya pendidik (guru) dan tenaga kependidikan (tenaga administrasi sekolah, dan tenaga perpustakaan) yang kompeten dan profesional
Oktober - Januari
4. Pembinaan standar penilaian pendidikan : Penyusunan instrumen supervisi kegiatan penilain hasil belajar
Sistem penilaian yang valid, obyektif, adil, terpadu, terbuka, menyeluruh berkesinambungan, sistematis, beracuan kriteria, dan akuntabel
a.        Bimbingan teknis pengembangan sistem penilaian.
b.       Workshop penyusunan instrumen penilaian, analisis, dan tindak lanjut (perbaikan dan pengayaan)
Tersusunnya instrumen penilaian, analisis hasil penilaian, dan tindak lanjut (perbaikan dan pengayaan) yang memiliki tingkat kebermaknaan tinggi.
Penilaian implementasi standar penilaian menggunakan instrumen supervisi yang mengacu pada Permendiknas 20/2007 ( InstrumenS- 8)
Tercapainya proses penilaian hasil belajar  menggunakan instrumen yang tepat dengan tingkat ketuntasan sesuai atau melebihi KKM, peningkatan prosentase kenaikan, dan kualitas hasil kelulusan
Agustus – Juni
II
PROGRAM PENILAIAN

1. Kepala Sekolah
Manajemen Kepala Sekolah
Melaksanakan supervisi manajerial
Terwujud manajemen sekolah yang sistematis, transparan, dan akuntabel
Supervisi manajemen kepala sekolah menggunakan instrumen supervisi manajerial
Terwujud sistem pengelolaan sekolah  yang tertib, sistematis, transparan dan akuntabel.
Terealisasi kondisi  sekolah yang aman, nyaman, dan interaksi personal yang bernuansa kekeluargaan
November

2. Pendidik
Tugas pokok  dan fungsi pendidik
Melaksanakan supervisi akademik
Terinventarisasi data hasil penilaian kinerja pendidik
Supervisi kinerja pendidik menggunakan instumen supervisi pembelajaran
Hasil penilaian kinerja pendidik minimal 90 % mencapai kriteria baik.
Desember

3. Tenaga Kependidikan
Tugas pokok dan fungsi tenaga kependidikan
Melaksanakan supervisi akademik
Terinventarisasi data hasil penilaian kinerja tenaga kependidikan
Supervisi kinerja tenaga kependidikan menggunakan instrumen supervisi ketatalaksanaan sekolah
Hasil penilaian kinerja tenaga kependidikan minimal 90 % mencapai kriteria baik.
Januari
III
PROGRAM PEMANTAUAN

1. Administrasi Sekolah
Dokumen administrasi sekolah sesuai dengan butir-butir akreditasi sekolah terbaru (mengacu pada SNP)
Verifikasi dan penilaian seluruh dokumen administrasi sekolah, baik kelengkapan maupun kualitas pengerjaannya.
Tersedianya administrasi sekolah yang lengkap, benar,  dan sistematis, serta tertata dengan baik.
Pemeriksaan kelengkapan dan kualitas administrasi sekolah menggunakan butir-butir akreditasi sebagai acuan
Hasil penilaian kelengkapan dan kualitas pengerjaan administrasi sekolah minimal 90 % mencapai kriteria baik.
Maret

2. Standar Nasional Pendidikan
Kualitas implementasi Standar isi,  SKL, Standar proses, Standar Pendidik dan Tendik, Standar Sarpras, Standar Pengelolaan, Standar Pembiayaan, dan Strandar Penilaian
Melaksanaka pendampingan pelaksanaan Evaluasi Diri Sekolah (EDS) diintegrasikan dengan pengarahan dan bimbingan teknis peningkatan upaya percepatan pencapaian setiap SNP secara tepat.
Tercapainya seluruh Standar Nasional Pendidikan secara lengkap dan benar.
Pemeriksaan fisik bangunan sekolah, lingkungan sekolah, dokumen proses pembelajaran, dan seluruh faktor pendukung pencapaian kualitas hasil pembelajaran yang telah dicapai.
Hasil penilaian ketercapaian SNP minimal 6 standar ( SI, SKL, Standar Proses, Standar Dik&Tendik, Standar Pengelolaan, dan Standar penilaian) berkriteria layak.
April

3. Ulangan Tengah Semester (UTS)
Ulangan tengah semester 1 dan 2
Monitoring pelaksanaan ulangan tengah semester
Terlaksananya UTS  yang bermakna untuk peningkatan kualitas pembelajaran.
Menggunakan instrumen monitoring UTS
Perangkat administrasi program dan sarana pelaksanaan UTS terdokumentasikan dengan baik.
Oktober

4. Ulangan Akhir Semester Ulangan Kenaikan Kelas (UAS dan UKK), dan Tes Kemampuan Dasar (TKD) di Kelas III
Ulangan akhir semester (semester 1), ulangan kenainakan kelas (semester 2), dan TKD di Kelas III
Monitoring pelaksanaan ulangan akhir semester, ulangan kenaikan kelas, dan TKD di Kelas III.
Terlaksananya UAS, UKK, dan TKD  yang bermakna untuk peningkatan kualitas pembelajaran dan pelaporan kepada orang tua  peserta didik
Menggunakan instrumen monitoring UAS/UKK
Perangkat administrasi program dan sarana pelaksanaan UTS terdokumentasikan dengan baik.

Desember dan Mei

5. Lingkungan Sekolah
7K (Keamanan, Ketertiban, Kebersihan, Kesehatan, Kerindangan, Kenyamanan, dan Keindahan
Memantau keadaan lingkungan pelaksanaan pemeliharaan kebersihan, dan memeriksa dokumen program pemeliharaan lingkungan sekolah, sertajadwal dan pembagian tugasnya.
Terwujudnya lingkungan sekolah yang memenuhi 7K, dan tersedianya peraturan sekolah, daftar tata tertib serta sanksi pelanggaran dalam pemeliharaan lingkungan sekolah.
Menggunakan instrumen monitoring lingkungan sekolah
Kondisi fisik bangunan, ruangan dan fasilitas sekolah memenuhi 7K
Februari - Maret

6. Ujian Sekolah dan Ujian Nasional
Program dan pelaksanaan UN dan US
Monitoring pelaksanaan ujian nasional dan ujian sekolah
Terlaksananya UN dan US yang sesuai dengan peraturan POS yang ditetapkan
Menggunakan instrumen monitoring UN/US
Terlaksana  UN dan US yang sesuai dengan peraturan POS yang ditetapkan.
Perangkat administrasi program dan sarana pelaksanaan UN/US terdokumentasikan dengan baik.
April - Mei

7. Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru
Monitoring pelaksanaan PPDB
Terlaksananya PPDB yang sesuai dengan peraturan dan petunjuk teknis yang ditetapkan
Menggunakan instrumen monitoring pelaksaan PPDB
Terlaksana PPDB yang sesuai dengan peraturan dan petunjuk teknis yang ditetapkan

Juni/Juli

8. Pengembangan Diri (ekstrakurikuler)
Ø Pelaksanaan kegiatan pengembangan diri

Ø Pelaksanaan pendataan minat dan bakat
Monitoring dan supervisi pelaksanaan program pengembangan diri, dan pendataan minat dan bakat peserta didik yang dapat dijadikan daya potensial sekolah untuk mengikuti kegiatan berbagai lomba.
Terlaksananya kegiatan pengembangan diri yang sesuai dengan butir-butir program pada kurikulum sekolah secara tertib,dan  lancar, serta berhasil mengembangkan potensi peserta didik secara maksimal.
Menggunakan instrumen monitoring pelaksanaan kegiatan pengembangan diri
Terlaksananya seluruh kegiatan pengembangan diri sesuai program sekolah
Terkembangkannya potensi peserta didik secara maksimal.

Agustus – Mei

9. Sarana dan Prasarana
Pengadaan dan pemberdayaan sarana dan prasarana
Monitoring dan supervisi pengadaan dan pemberdayaan sarana dan prasarana
Terwujudnya sarana dan prasarana sesuai standar nasional pendidikan dan pemberdayaan sarana prasarana yang telah tersedia secara  optimal
Menggunakan instrumen monitoring dab penilaian sarana prasarana
Terlaksana pemberdayaan seluruh sarana yang ada secara optimal
Tercapai pengadaan sarana prasarana minimal 75% dari kebutuhan
Oktober
Bandung, Juli 2011
Pengawas Sekolah G 17

Drs.Sutarwan
NIP:196006141978101001





JADWAL  PELAKSANAAN PROGRAM TAHUNAN 
PENGAWAS SEKOLAH TK-SD KOTA BANDUNG 
TAHUN PELAJARAN 2011/2012

No
Materi Kegiatan
Tujuan/Sasaran/Sarana/
Langkah Kegiatan
Target yang Diharapkan
Juli 2011
Agustus 2011
September 2011
Oktober 2011
November 2011
Desember 2011
Januari 2012
Februari 2012
Maret 2012
April 2012
Mei 2012
Juni 2012
1
Menyusun Program Kepengawasan
Tahun Pelajaran 2011/
2012
Mengadakan diskusi dalam forum KKPS untuk menganalisis hasil identifikasi evaluasi pelaksanaan pengawasan Tahun Pelajaran 2010/2011

Tersusunnya Program Kepengawasan Tahun Pelajaran 2011/2012











2
Monitoring dan Pembinaan Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru
Pelaksanaan PPDB
Pedoman PPDB yang berlaku
Pengumpulan data dan informasi yang akurat dan akuntabel

Terlaksananya PPDB yang sesuai dengan peraturan yang berlaku










3
Supervisi profil Sekolah pada awal tahun pelajaran
Mengetahui secara objektif kondisi akademik dan non akademik pada awal tahun peajaran di seluruh sekolah binaan
Terkumpulnya data tentang kondisi awal setiap sekolah untuk menentukan strategi pelaksaan pembinaan










4
Supervisi kegiatan rapat kerja awal tahun pelajaran berkenaan dengan  penyusunan RPS, KURIKULUM SEKOLAH, RKT, RKAS,  RAPBS, dan faktor-faktor pendukung yang diperlukan untuk pelaksanaannya
Mengetahui KURIKULUM SEKOLAH, RKT, RKAS,  RAPBS, dan Pembagian tugas guru.
Peraturan-peraturan, pedoman, dan petunjuk teknis yang sesuai.
Tersusunnya RPS, RAPBS dan KURIKULUM SEKOLAH yang memadai secara tepat waktu.
Penetapan pembagian tugas guru yang tepat untuk mencapai target sekolah yang telah ditetapkan.











5
Melaksanakan penilaian, pengolahan dan analisis data hasil belajar dan kemampuan guru
Inventarisasi data potensi sekolah
Kunjungan/observasi ke seluruh sekolah binaan
Terangkum  data potensi sekolah yang dapat dijadikan landasan pelaksanaan kegiatan pembinaan








No
Materi Kegiatan
Tujuan/Sasaran/Sarana/
Langkah Kegiatan
Target yang Diharapkan
Juli 2011
Agustus 2011
September 2011
Oktober 2011
November 2011
Desember 2011
Januari 2012
Februari 2012
Maret 2012
April 2012
Mei 2012
Juni 2012
6
Mengumpulkan dan mengolah data sumber daya pendidikan yang berpengaruh terhadap hasil belajar siswa
Inventarisasi data mengenai kuantitas dan kualitas proses dan hasil pembelajaran di seluruh sekolah binaan
Supervisi, observasi, monitoring, dan dialog provesional
Instrumen/daftar isian
Terangkum data tentang sumber daya pendidikan, pelaksanaan proses pembelajaran dan kondisi lingkungan sekolah








7
Melaksanakan analisis konprehensif hasil belajar/ bimbingan siswa disertai pengkajian berbagai faktor  pada sumber daya pendidikan, dan hasil belajar
Mengetahui faktor pendukung/penghambat pencapaian kualitas hasil belajar di seluruh sekolah binaan.
Dokumen personal sekolah
Dokumen  proses dan hasil pembelajaran
Tersusun strategi pembinaan untuk memperbaiki dan atau meningkatkan kualitas proses dan hasil pembelajaran








8
Melaksanakan pembinaan dan penilaian kinerja personal sekolah, khususnya dalam proses pembelajaran, melalui kegiatan supervisi dan pendampingan pelaksanaan KKG.
Mengetahui kualitas pelaksanaan proses pembelajaran untuk menetapkan hasil penilaian terhadap kompetensi guru di seluruh sekolah binaan
Dokumen proses dan hasil pembelajaran
Terangkum data dan informasi mengenai kompetensi guru
Tersususun hasil penilaian kinerja guru untuk bahan rekomendasi kepada lembaga terkait.


9
Memberikan contoh pelak sanaan pembelajaran yang mengaplikasikan PAIKEM/CTL
w Memberikan motivasi kepada guru-guru di seluruh sekolah binaan untuk meningkatkan kualitas proses dan hasil pembelajaran.
w Kunjungan kelas
w Dialog profesional
w Pembinaan dalam kegiatan KKG
Terlaksananya peningkatan kualitas proses dan hasil pembelajaran, melalui peningkatan kompetensi dan komitmen guru dalam pelaksanaan tugasnya




No
Materi Kegiatan
Tujuan/Sasaran/Sarana/
Langkah Kegiatan
Target yang Diharapkan
Juli 2011
Agustus 2011
September 2011
Oktober 2011
November 2011
Desember 2011
Januari 2012
Februari 2012
Maret 2012
April 2012
Mei 2012
Juni 2012
10
Menyampaikan rekomendasi  kepada lembaga terkait untuk meningkatkan kompetesi pedagogik dan profesional guru-guru
Memberikan masukan mengenai sumber daya pendidikan di seluruh sekolah binaan untuk ditindaklanjuti dan disesuai dengan target pencapaian hasil pendidikan
Terlaksananya proses pemerataan dan peningkatan sumber daya pendidikan yang seimbang dan memadai untuk mencapai target peningkatan
mutu pendidikan










11
Membina pelaksanaan dan pemeliharaan lingkungan Sekolah
Memberikan arahan tentang fungsi dan peranan lingkungan saranna, dan fasilitas sekolah sebagai sumber belajar
Terwujudnya lingkungan, sarana dan fasilitas sekolah yang memadai sebagai sumber dan pendukung proses pembelajaran yang berkualitas










12
Menyusun laporan hasil pengawasan sekolah setiap skolah
Menganalisis hasil supervisi, penilaian, observasi, dan pemantauan yang terdapat pada intrumen pengumpulan data  dan catatan hasil pengawasan di setiap sekolah binaan.
Tersusunnya laporan hasil pengawas sekolah setiap sekolah binaan yang komprehensip, akurat, objektif dan akuntabel










13
Melaksanakan evaluasi hasil pengawasan seluruh sekolah
Menganalisis hasil supervisi, penilaian, observasi, dan pemantauan yang terdapat pada intrumen pengumpulan data  dan catatan hasil pengawasan di seluruh sekolah binaan.
Tersusunnya laporan hasil pengawas sekolah seluruh sekolah binaan yang komprehensip, akurat, objektif dan akuntabel










14
Pembinaan pelaksanaan kegiatan implementasi program sekolah
Melakukan arahan, pembinaan dan pendampingan terhadap kepala sekolah melalui kegiatan rapat rutin, kegiatan KKKS, dan supervisi manajerial di setiap sekolah binaan Sek
Terealisasi implementasi program sekolah secara tepat, yang dapat dipertanggungjawabkan dan dievaluasi untuk menentukan program selanjutnya.






No
Materi Kegiatan
Tujuan/Sasaran/Sarana/
Langkah Kegiatan
Target yang Diharapkan
Juli 2011
Agustus 2011
September 2011
Oktober 2011
November 2011
Desember 2011
Januari 2012
Februari 2012
Maret 2012
April 2012
Mei 2012
Juni 2012
15
Membimbing dan memantau pelaksanaan penilaian hasil belajar (Ulhar, UTS, UAS, UKK, US, dan UN)
Melaksanakan pendampingan monitoring, dan pengumpulan data pada proses penilaian hasil belajar di setiap sekolah binaan.
Terlaksana kegiatan penilaian hasil belajar yang dapat menghasilkan data objektif dan akurat tentang pencapaian SKKD oleh seluruh peserta didik untuk menentukan tindak lanjut secara tepat.








16
Memfasilitasi
saran penyelesaian
kasus khusus di sekolah
Melaksanakan pembinaan dan pendampingan terhadap seluruh sekolah binaan dalam penyelesaian kasus khusus yang harus diatasi.
Terselesaikannya kasus-kasus khusus di sekolah secara cepat dan tepat agar tidak menjadi hambatan, baik dalam proses pembelajaran maupun pelaksanaan program sekolah lainnya.
17
Memberikan bahan penilaian dalam rangka akreditasi sekolah
Melaksanakan pembinaan, pendampingan  dan simulasi pelaksanaan akreditasi sekolah terhadap sekolah binaan yang harus diakreditasi pada tahun Pelajaran 2011/2012
Terwujudnya kesiapan sekolah yang ditunjuk untuk diakreditasi, baik secara moral maupun material sesuai dengan peraturan dan petunjuk teknis yang ditetapkan oleh BAN S/M










Bandung, Juli 2011
Pengawas Sekolah G 17

Drs.Sutarwan
NIP:196006141978101001

Tidak ada komentar: